Struktur matahari paling luar adalah?

Struktur matahari paling luar adalah?

Jawaban:

Struktur matahari ada 4 dapat dilihat sebagai berikut.
1. Inti Matahari
Inti Matahari adalah bagian dalam matahari yang merupakan pusatnya.
2. Lapisan Fotosfer
Fotosfer atau disebut juga lapisan cahaya adalah bagian matahari yang dapat dilihat manusia.
3. Lapisan Kromosfer
Lapisan kromosfer adalah lapisan yang terdapat di atas lapisan fotosfer, yang disebut juga atmosfer matahari.
4. Lapisan Korona
Lapisan korona adalah lapisan atmosfer matahari yang terletak disebelah kromosfer.

Jadi, Lapisan paling luar pada matahari adalah Lapisan Korona.

Tinggalkan komentar