Landasan dan dasar bagi pelaksanaan pemerintahan pembentukan peraturan dan penyelenggaraan kehidupan berbangsa dan bernegara disebut

Landasan dan dasar bagi pelaksanaan pemerintahan pembentukan peraturan dan penyelenggaraan kehidupan berbangsa dan bernegara disebut

Jawaban :

Ideologi negara.

Penjelasan :

Ideologi adalah gagasan yang disusun secara sistematis dan diyakini kebenarannya untuk diwujudkan dalam kehidupan. Contoh ideologi meliputi ideologi liberalisme, kapitalisme, dan sosialisme. Setiap negara memerlukan ideologi agar dapat berdiri dengan kokoh dan mengetahui dengan jelas arah dan tujuan yang ingin dicapai.
Ideologi negara Indonesia adalah Pancasila. Pancasila sebagai ideologi negara berarti Pancasila dijadikan ideologi sebagai pedoman oleh masyarakat Indonesia dalam menjalankan kehidupannya.

Jadi, jawaban yang tepat yaitu ideologi negara.

Tinggalkan komentar