Pengertian kepemimpinan yang baik adalah 

Pengertian kepemimpinan yang baik adalah

Jawaban :

Menjalin kedekatan dengan anak buah, memberikan semangat dan motivasi, memberikan kepercayaan dan tanggung jawab kepada anggota organisasi, metapkan tujuan yang jelas dalam organisasi, mengakui prestasi anggota organisasi, dan sebagainya.

Penjelasan :

Kepemimpinan merupakan sebuah bidang riset dan juga suatu keterampilan praktis yang mencakup kemampuan seseorang atau sebuah organisasi untuk “memimpin” atau membimbing orang lain, tim, atau seluruh organisasi. Kepemimpinan yang baik untuk dapat mengelola dan mengatur organisasi untuk mencapai tujuan-tujuannya sangat diperlukan. Pemimpin memiliki peranan dalam organisasi, seperti membantu kelompok mencapai tujuan, memungkinkan para anggota memenuhi kebutuhan, serta mewujudkan nilai kelompok, fasilitator dalam menyelesaikan konflik dan wakil pendapat bagi anggota saat berinteraksi dengan kelompok lain.

Ada beberapa contoh kepemimpinan yang baik dalam organisasi yang perlu diterapkan oleh seorang pemimpin, diantaranya yaitu menjalin kedekatan dengan anak buah, memberikan semangat dan motivasi, memberikan kepercayaan dan tanggung jawab kepada anggota organisasi, metapkan tujuan yang jelas dalam organisasi, mengakui prestasi anggota organisasi, mengatur serta membagi pekerjaan secara bijak dan sebagainya.

Tinggalkan komentar