Hak hak warga negara Indonesia ketentuan UUD 1945

Hak hak warga negara Indonesia ketentuan UUD 1945 adalah …

Jawaban dan Pembahasan :

Hak-hak warga negara Indonesia diatur dalam beberapa pasal dalam UUD 1945.

Hak Warga Negara Indonesia dalam UUD 1945 Hak warga negara Indonesia telah tertuang dalam Undang- Undang 1945 di sejumlah pasal, yakni:
1. Pasal 27 ayat 1: persamaan kedudukan di dalam hukum.
2. Pasal 27 ayat 2: hak atas pekerjaan dan penghidupan yang layak.
3. Pasal 28 : kemerdekaan berserikat (hak politik).
4. Pasal 28 A–J : hak atas HAM.
5. Pasal 29 : hak atas agama.
6. Pasal 30 : hak atas pembelaan negara.
7. Pasal 31 : hak atas pendidikan.
8. Pasal 32 : hak atas budaya.
9. Pasal 33 : hak atas perekonomian.
10. Pasal 34 : hak atas kesejahteraan sosial.

Jadi, dengan demikian hak-hak warga negara Indonesia diatur dalam beberapa pasal dalam UUD 1945.

Tinggalkan komentar