(1) Hutan merupakan sumber kehidupan yang sangat penting
(2) Hutan dapat melindungi flora dan fauna
(3) Selain itu hutan juga akan menjaga sumber mata air
(4) Keberadaan hutan juga akan mencegah bencana seperti tanah longsor, kekeringan, dan punahnya flora dan pokoknya
Kalimat utama pada bacaan diatas terdapat pada nomor
a. (1)
b. (2)
c. (3)
d. (4)
Jawaban :
A. (1)
Pembahasan :
Kalimat utama adalah kalimat yang berisi inti dalam sebuah paragraf. Oleh sebab itu, kehadiran kalimat utama itu penting. Kalimat utama ini dijelaskan oleh kalimat-kalimat lain dalam paragraf tersebut, yang disebut dengan kalimat penjelas. Kalimat utama bisa terletak di awal, di akhir, atau di awal-akhir paragraf.
Berikut ini ciri-ciri kalimat utama.
1. Mengandung ide pokok atau permasalahan tertentu
2. Kalimat tersebut bisa berdiri sendiri (minimal terdiri dari subjek dan predikat)
3. Memiliki makna yang jelas, meskipun tidak dipasangkan dengan kalimat lain
Dalam teks di atas letak kalimat utamanya di awal paragraf, yaitu “Hutan merupakan sumber kehidupan yang sangat penting” Kalimat tersebut merupakan inti dari paragraf tersebut, sedangkan kalimat setelahnya adalah kalimat penjelas yang berfungsi untuk menjelaskan kalimat utama.
Jadi, jawaban yang tepat adalah A.
Rekomendasi :
- Alat pernafasan burung terdiri atas? Burung adalah makhluk hidup yang unik dan menarik, terutama dalam hal adaptasi fisiologis yang memungkinkan mereka untuk terbang dengan efisien. Salah satu aspek kunci yang memungkinkan burung melakukan aktivitas ini…
- Pada bulan oktober - april, Indonesia mengalami musim Indonesia, sebagai negara kepulauan yang terletak di khatulistiwa, memiliki iklim tropis yang khas. Iklim tropis ini ditandai dengan dua musim utama, yaitu musim hujan dan musim kemarau. Periode dari bulan…
- Sungai terpanjang di Jawa barat Jawa Barat, sebuah provinsi di Indonesia yang terkenal dengan kekayaan alam dan budayanya, memiliki berbagai sungai yang tidak hanya menjadi sumber kehidupan bagi masyarakat setempat tetapi juga menawarkan pemandangan alam…
- Pengertian Resistor dan Cara Kerjanya Pengertian Resistor dan Cara Kerjanya - Ketika kita berbicara tentang dunia elektronik, ada banyak komponen yang saling berhubungan dan bekerja bersama untuk membuat perangkat elektronik berfungsi. Salah satu komponen yang…
- Faktor utama yang menyebabkan flora dan fauna di negara-negara Asia… Asia Tenggara, sebuah kawasan yang dikenal dengan kekayaan alamnya, memiliki keragaman flora dan fauna yang luar biasa. Di antara negara-negara yang membentuk kawasan ini, terdapat banyak kesamaan dalam jenis flora…
- Macam-macam Alat Ukur Listrik Buat kamu yang sedang menekuni dunia listrik, pasti sudah tidak asing lagi dengan berbagai alat ukur listrik, bukan? Dalam praktiknya, memang banyak sekali alat ukur listrik yang sering digunakan. Mulai…
- Sebutkan jenis jenis akar! Akar merupakan bagian esensial dalam kehidupan tumbuhan, tidak hanya sebagai penopang fisik namun juga sebagai saluran utama untuk menyerap air dan unsur hara dari tanah. Keanekaragaman jenis akar mencerminkan adaptasi…
- Apa peran industri strategis bagi Indonesia Industri strategis memainkan peran krusial dalam pembangunan ekonomi dan kemandirian suatu negara. Di Indonesia, keberadaan industri strategis tidak hanya menjadi tulang punggung perekonomian, tetapi juga berperan penting dalam menjaga stabilitas…
- Bagaimana karakteristik benua amerika, afrika, eropa, australia, asia… Benua-benua di dunia memiliki karakteristik yang unik dan beragam, mencerminkan kekayaan alam, budaya, dan sejarah yang luar biasa. Masing-masing benua memiliki ciri khas yang membedakannya satu sama lain, baik dari…
- Cara Memperbaiki TV China Mati Standby Apakah Anda mengalami masalah dengan TV China yang mati standby? Jika ya, solderpanas adalah solusi yang Anda cari. Sebagai seorang teknisi TV, kami akan membahas secara teknis dan detail tentang…
- Salah satu jenis pekerjaan yang terlibat dalam kegiatan ekonomi konveksi adalah Dalam kegiatan ekonomi konveksi, berbagai jenis pekerjaan terlibat untuk memastikan bahwa produk-produk pakaian yang dihasilkan dapat memenuhi kebutuhan pasar. Salah satu jenis pekerjaan yang memiliki peran penting dalam industri ini…
- Sebutkan negara ASEAN yang mempunyai kelautan ASEAN, atau Perhimpunan Bangsa-Bangsa Asia Tenggara, adalah sebuah organisasi regional yang terdiri dari sepuluh negara anggota yang sebagian besar memiliki wilayah kelautan yang luas. Negara-negara ini tidak hanya memanfaatkan kekayaan…
- Jenis penyakit yang diakibatkan oleh berkurangnya kalsium tulang… Kalsium merupakan mineral penting yang berperan vital dalam menjaga kesehatan tulang dan gigi. Selain itu, kalsium juga memiliki fungsi krusial dalam berbagai proses fisiologis tubuh, seperti kontraksi otot, transmisi sinyal…
- Tiga samudra yg mengapit benua asia adalah Benua Asia, yang merupakan benua terbesar di dunia baik dari segi luas wilayah maupun jumlah penduduk, memiliki keunikan geografis yang sangat menarik. Salah satu aspek yang paling mencolok adalah posisinya…
- Garis lintang 0° Garis lintang 0°, yang juga dikenal sebagai garis khatulistiwa, adalah salah satu garis imajiner paling penting yang mengelilingi bumi. Garis ini membagi bumi menjadi dua bagian yang sama besar, yaitu…
- Pegunungan muda sirkum Mediterania yang melalui negara Myanmar? Pegunungan muda sirkum Mediterania adalah salah satu rangkaian pegunungan paling penting dan menarik di dunia, yang terbentang dari Eropa Selatan hingga Asia Tenggara. Rangkaian pegunungan ini mencakup berbagai formasi geologis…
- Alkohol terbuat dari? Alkohol merupakan salah satu zat kimia yang telah dikenal dan digunakan manusia selama ribuan tahun. Dari minuman fermentasi di zaman kuno hingga bahan kimia penting dalam dunia industri modern, alkohol…
- Apa itu energi sekunder dan energi kimia? Energi adalah salah satu konsep fundamental dalam ilmu fisika yang memiliki peran krusial dalam kehidupan sehari-hari dan berbagai aplikasi teknologi. Pemahaman mengenai jenis-jenis energi membantu kita dalam memanfaatkan sumber daya…
- Sebutkan letak astronomis Indonesia dan karakteristiknya! Indonesia, sebuah negara kepulauan yang terletak di kawasan Asia Tenggara, memiliki letak astronomis yang unik dan beragam. Letak astronomis ini mengacu pada posisi geografis Indonesia yang ditentukan oleh garis lintang…
- Cara mencari ide pokok dan kalimat penjelas Cara mencari ide pokok dan kalimat penjelas ... Jawaban dan Penjelasan : Ide pokok adalah gagasan yang disampaikan penulis sebagai pokok pembahasan dan menjadi pengendali sebuah paragraf serta dasar dalam…
- Keunikan fisik benua Amerika dibandingkan dengan benua lain adalah Benua Amerika, yang terbentang dari utara ke selatan sepanjang lebih dari 15.000 kilometer, memiliki keunikan fisik yang membedakannya dari benua lain di dunia. Keanekaragaman alam, topografi yang variatif, serta fenomena…
- Jelaskan pengertian penduduk? Penduduk merupakan salah satu komponen penting dalam studi demografi dan perencanaan pembangunan suatu negara. Istilah ini sering kali digunakan dalam berbagai konteks, mulai dari kebijakan publik hingga analisis sosial-ekonomi. Namun,…
- Apa itu individu? Individu merupakan unit terkecil dalam masyarakat yang memiliki peran penting dalam kehidupan sosial. Setiap individu memiliki karakteristik unik yang membedakannya dari individu lain, baik dari segi fisik, mental, maupun emosional.…
- Apa yang kamu ketahui tentang kerajaan kamboja Kerajaan Kamboja, yang dikenal dengan nama resminya sebagai Kerajaan Kamboja, adalah sebuah negara di Asia Tenggara yang memiliki sejarah panjang dan budaya yang kaya. Negara ini berbatasan dengan Thailand di…
- Apa yang dimaksud tentang hidrometeorologi? Hidrometeorologi adalah cabang ilmu yang mempelajari proses dan fenomena yang terjadi pada atmosfer serta hubungannya dengan air di permukaan bumi. Ilmu ini menggabungkan aspek meteorologi, yang berfokus pada cuaca dan…
- Dataran rendah yang sangat subur di negara Mesir adalah Mesir, negeri yang terkenal dengan piramida dan Firaunnya, menyimpan harta karun lain yang tak kalah penting: Lembah Sungai Nil. Dataran rendah yang membentang sepanjang 1.100 kilometer ini merupakan oase kesuburan…
- Julukan negara negara ASEAN ASEAN, atau Perhimpunan Bangsa-Bangsa Asia Tenggara, adalah sebuah organisasi regional yang terdiri dari sepuluh negara anggota di kawasan Asia Tenggara. Didirikan pada tahun 1967, ASEAN bertujuan untuk mempercepat pertumbuhan ekonomi,…
- Ada berapa lapisan bumi? Bumi adalah salah satu planet di tata surya kita yang memiliki berbagai lapisan kompleks yang membentuk strukturnya. Pemahaman tentang lapisan-lapisan bumi sangat penting bagi ilmu pengetahuan, terutama dalam bidang geologi…
- Batas Utara Amerika serikat Amerika Serikat merupakan salah satu negara besar di dunia yang memiliki batas wilayah yang luas dan beragam. Salah satu batas terpenting yang dimiliki oleh Amerika Serikat adalah batas utaranya. Batas…
- Bahan bakar yang dihasilkan dari bahan-bahan organik adalah? Bahan bakar yang dihasilkan dari bahan-bahan organik, yang lebih dikenal sebagai bahan bakar hayati atau biofuel, merupakan salah satu solusi inovatif dalam upaya mengurangi ketergantungan terhadap bahan bakar fosil dan…