Untuk meningkatkan hasil pertaniannya, langkah-langkah yang dilakukan oleh pemerintah Mesir adalah

Untuk meningkatkan hasil pertaniannya, langkah-langkah yang dilakukan oleh pemerintah Mesir adalah…

Jawaban :

Intensifikasi, Ekstensifikasi, Spesialisasi, Diversifikasi, Otomatisasi.

Penjelasan :

Soal di atas dapat diselesaikan dengan menggunakan sifat sebagai berikut :

Intensifikasi Pertanian
usaha untuk meningkatkan jumlah dan kualitas hasil produksi melalui peningkatan produktivitas faktor-faktor produksi.

Ekstensifikasi Pertanian
usaha untuk meningkatkan jumlah dan kualitas hasil produksi melalui penambahan faktor produksi.

Spesialisasi Pertanian
usaha untuk meningkatkan jumlah dan kualitas hasil produksi melalui pembagian kerja sesuai tingkat keahlian tenaga kerja.

Diversifikasi Pertanian
usaha peningkatan jumlah dan kualitas hasil produksi melalui penganekaragaman produk.

Otomatisasi Pertanian
usaha untuk meningkatkan jumlah dan kualitas hasil produksi melalui pemakaian mesin atau peralatan canggih dan modern.

Jadi, langkah-langkah yang dilakukan oleh pemerintah Mesir adalah Intensifikasi, Ekstensifikasi, Spesialisasi, Diversifikasi, Otomatisasi.

Tagged with:
Geografi
You might also like
Apa itu gas?

Apa itu gas?

Sel telur diproduksi oleh?

Sel telur diproduksi oleh?

Unsur geografi adalah

Unsur geografi adalah