Sebutkan 10 cara membangun kesadaran hak dan kewajiban warga negara

Sebutkan 10 cara membangun kesadaran hak dan kewajiban warga negara…

Jawaban :

Salah satu membangun kesadaran hak dan kewajiban warga negara adalah adanya supremasi hukum yang berkeadilan.

Penjelasan :

Kesadaran tentang hak dan kewajiban warga negara harus dimiliki oleh setiap warga negara agar terciptanya Indonesia yang sejahtera. Contoh warga yang memiliki kesadaran hak dan kewajiban yaitu:
1. Menjadi tetangga yang baik dengan peduli terhadap orang lain.
2. Membagi waktu dengan masyarakat untuk membuatnya lebih baik dan lebih aman.
3. Peduli terhadap keberhasilan dan keamanan orang lain.
4. Saling bersikap baik dan memaafkan.
5. Menggunakan bahasa yang tidak mengadili dan tidak menyakitkan atau merendahkan. 6. Bertanggung jawab terhadap tindakan yang diperbuat.
7. Terciptanya supremasi hukum.
8. Penyebarluasan prinsip-prinsip HAM kepada masyarakat melalui lembaga formal maupun non formal.
9. Meningkatkan kualitas pelayanan publik .
10. Melakukan pengawasan terhadap instrumen dan lembaga HAM.

Jadi, dengan demikian salah satu membangun kesadaran hak dan kewajiban warga negara adalah adanya supremasi hukum yang berkeadilan.

Tinggalkan komentar