Sikap kepemimpinan yang dapat diterapkan dalam kehidupan sehari-hari, yaitu

Sikap kepemimpinan yang dapat diterapkan dalam kehidupan sehari-hari, yaitu ….
a. mementingkan kepentingan pribadi
b. bertanggung jawab pada tugas sekolah
C. memilih anggota kelompok yang disukai
d. memaksakan kehendak kepada anggota

Jawaban :

B. Bertanggung jawab pada tugas sekolah.

Pembahasan :

Kepemimpinan adalah sebuah kekuatan atau kemampuan yang ada di dalam diri seseorang. Salah satu pengaruh yang ditimbulkan dati sikap kepemimpinan tersebut adalah dapat mempengaruhi seseorang. Pengaruh yang diberikan ini dimaksudkan di dalam sebuah pekerjaan atau organisasi atau bahkan diri sendiri dalam kehidupan sehari-hari.
Sikap kepemimpinan yang dapat diterapkan dalam kehidupan sehari-hari, yaitu bersikap tegas, dapat memecahkan masalah tanpa emosi, dapat merangkul dan mengajak semua anggota atau teman dengan baik, dan bertanggung jawab kepada tugas yang diberikan.

Jadi jawaban dari pertanyaan diatas adalah opsi B. Bertanggung jawab pada tugas sekolah.

Tinggalkan komentar