Kata “Rendah Hati” dalam bahasa Arab adalah?

Kata “Rendah Hati” dalam bahasa Arab adalah?

Jawaban:

Tawadhu.

Pembahasan:

Rendah hati merupakan suatu karakter positif yang melekat pada diri seseorang. Dimana, orang yang rendah hati memiliki ciri-ciri yang dapat dilihat dari sikap yang tidak angkuh atau tidak sombong, serta senantiasa untuk berlaku baik kepada siapapun tanpa pandang bulu. Rendah hati dalam bahasa Arab adalah تَوَاضَعٌ atau tawādhu, yang merupakan sikap menyadari keterbatasan kemampuan diri.

Tinggalkan komentar