Peristiwa pertempuran 10 November 1945 di Surabaya diperingati sebagai hari ….
a. Pahlawan
b. Kemerdekaan
c. Pendidikan national
d. Kartini
Jawaban :
a. Pahlawan.
Pembahasan :
Pertempuran Surabaya merupakan pertempuran tentara dan milisi proklamasi kemerdekaan Indonesia, tentara Britania Raya, dan India Britania. Puncaknya terjadi pada tanggal 10 November 1945. Pertempuran ini adalah perang pertama pasukan Indonesia dengan pasukan asing setelah Proklamasi Kemerdekaan Indonesia dan satu pertempuran terbesar dan terberat dalam sejarah Revolusi Nasional Indonesia yang menjadi simbol nasional atas perlawanan Indonesia terhadap kolonialisme.
Usai pertempuran ini, dukungan rakyat Indonesia dan dunia internasional terhadap perjuangan kemerdekaan Indonesia semakin kuat. 10 November diperingati setiap tahun sebagai Hari Pahlawan di Indonesia.
Jadi, jawaban yang sesuai dengan pertanyaan di atas adalah a. Pahlawan.
Rekomendasi :
- Contoh peristiwa yang dapat menjelaskan pentingnya persatuan dan… Persatuan dan kesatuan merupakan dua aspek fundamental yang harus dijaga dalam kehidupan bermasyarakat. Kedua aspek ini tidak hanya berfungsi sebagai perekat sosial yang menyatukan berbagai elemen masyarakat, tetapi juga sebagai…
- Berilah contoh akulturasi Akulturasi adalah proses di mana suatu kelompok budaya atau individu mengadopsi dan mengintegrasikan elemen-elemen dari budaya lain, sehingga terjadi pencampuran budaya yang harmonis. Proses ini sering kali terjadi ketika dua…
- Tuliskan letak astronomis dan luas benua dari : benua Asia, benua… Letak astronomis dan luas benua merupakan aspek penting dalam memahami geografi dunia. Setiap benua memiliki karakteristik unik yang memengaruhi iklim, flora, fauna, dan kehidupan manusia di dalamnya. Artikel ini akan…
- Apa yang dimaksud dengan zat asam? Zat asam adalah salah satu konsep penting dalam kimia yang memiliki peran yang sangat signifikan dalam berbagai bidang kehidupan. Secara umum, zat asam didefinisikan sebagai senyawa kimia yang dapat melepaskan…
- Apa itu logam? Logam adalah salah satu elemen yang memainkan peran penting dalam kehidupan sehari-hari dan perkembangan teknologi. Ditemukan dalam berbagai bentuk dan jenis, logam telah digunakan oleh manusia sejak zaman prasejarah untuk…
- Ciri khas flora dan fauna yang berada di dalam benua Eropa Benua Eropa, dengan luas wilayah yang membentang dari Samudra Atlantik di barat hingga Pegunungan Ural di timur, menyimpan kekayaan alam yang luar biasa. Keanekaragaman iklim dan bentang alamnya menciptakan habitat…
- Apa yang dimaksud dengan benua? Benua adalah salah satu konsep geografi yang paling mendasar namun juga kompleks. Secara sederhana, benua merujuk pada daratan yang sangat luas di permukaan bumi, yang dibatasi oleh lautan dan memiliki…
- Tarian burung enggang berasal dari daerah Tarian Burung Enggang merupakan salah satu tarian tradisional yang berasal dari daerah Kalimantan, Indonesia. Tarian ini memiliki makna yang sangat mendalam dan erat kaitannya dengan kehidupan serta budaya masyarakat Dayak.…
- Sebutkan maksimal 3 pengaruh perubahan ruang dan interaksi terhadap… Perubahan ruang dan interaksi memiliki dampak signifikan terhadap kehidupan di negara-negara ASEAN. Faktor-faktor seperti kondisi alam, perkembangan teknologi, pertanian, dan pemukiman saling berinteraksi untuk membentuk dinamika kehidupan masyarakat. Transformasi ini…
- Jelaskan tentang pertanian lahan basah sebutkan contohnya Pertanian lahan basah adalah salah satu bentuk pertanian yang memanfaatkan lahan yang memiliki kandungan air yang tinggi atau sering tergenang air. Jenis pertanian ini biasanya ditemukan di daerah-daerah dengan iklim…
- Berdasarkan kawasannya Benua Asia dibagi menjadi Benua Asia adalah benua terbesar dan terpadat di dunia, yang mencakup sekitar 30% dari total daratan di Bumi dan dihuni oleh lebih dari 60% populasi global. Keberagaman geografis, budaya, bahasa,…
- Jelaskan pengertian penduduk? Penduduk merupakan salah satu komponen penting dalam studi demografi dan perencanaan pembangunan suatu negara. Istilah ini sering kali digunakan dalam berbagai konteks, mulai dari kebijakan publik hingga analisis sosial-ekonomi. Namun,…
- Pulau pulau apa saja yang terletak di benua Asia? Asia merupakan benua terbesar dan terpadat di dunia, yang meliputi beragam budaya, bahasa, dan sejarah. Salah satu ciri khas dari benua Asia adalah banyaknya pulau-pulau yang tersebar di sekitarnya, baik…
- Laporan Praktek Kerja Lapangan(PKL) Di PT.LG ELECTRONICS SEMARANG LAPORAN PRAKTIK KERJA INDUSTRI MEMAHAMI HOME APPLIANCE (AC/PENDINGIN RUANGAN) DI PT.LG ELECTRONICS INDONESIA Laporan ini sebagai salah satu syarat untuk mengikuti Ujian Laporan Praktik Kerja Industri …
- Salah satu jenis pekerjaan yang terlibat dalam kegiatan ekonomi konveksi adalah Dalam kegiatan ekonomi konveksi, berbagai jenis pekerjaan terlibat untuk memastikan bahwa produk-produk pakaian yang dihasilkan dapat memenuhi kebutuhan pasar. Salah satu jenis pekerjaan yang memiliki peran penting dalam industri ini…
- Kebijakan kuota diterapkan untuk menekan dampak negatif perdagangan… Perdagangan internasional merupakan salah satu pilar penting dalam perekonomian global. Melalui perdagangan antarnegara, berbagai barang dan jasa dapat bergerak melintasi batas-batas geografis, memperluas pasar, dan mendukung pertumbuhan ekonomi. Namun, di…
- Kuman adalah? Kuman adalah mikroorganisme mikroskopis yang dapat ditemukan di berbagai lingkungan, mulai dari udara, air, tanah, hingga tubuh manusia dan hewan. Mereka merupakan bagian tak terpisahkan dari ekosistem dan memainkan peran…
- Judul buku R.A Kartini adalah Judul buku R.A Kartini adalah... Jawaban : Judul buku R. A. Kartini adalah Habis Gelap Terbitlah Terang. Penjelasan : Raden Ajeng Kartini merupakan seorang tokoh pelopor kebangkitan perempuan di Indonesia.…
- Dua pertiga benua Australia berupa gurun terdapat di wilayah Australia, benua yang terletak di belahan bumi selatan, dikenal memiliki berbagai keunikan geografis yang menarik. Salah satu fakta menarik tentang Australia adalah bahwa dua pertiga dari wilayah benua ini terdiri…
- Apa keunikan dari rumah Joglo Rumah Joglo adalah salah satu warisan budaya yang khas dari Jawa, Indonesia, dan memiliki keunikan yang memikat hati banyak orang. Dengan desain arsitektur yang khas dan penuh filosofi, rumah Joglo…
- Bagaimana kondisi wilayah Indonesia, daratan lautan dan udara menurut… Indonesia, sebagai negara kepulauan terbesar di dunia, memiliki wilayah yang sangat luas dan beragam yang mencakup daratan, lautan, dan udara. Dengan lebih dari 17.000 pulau, Indonesia tidak hanya memiliki kekayaan…
- Jenis sumber daya alam berdasarkan permanfaatan nya Sumber daya alam merupakan kekayaan yang disediakan oleh alam dan dapat dimanfaatkan oleh manusia untuk memenuhi berbagai kebutuhan hidup. Keberadaan sumber daya alam sangat beragam, baik yang berasal dari daratan,…
- Karakteristik negara negara ASEAN Asosiasi Negara-negara Asia Tenggara, atau yang lebih dikenal dengan ASEAN (Association of Southeast Asian Nations), merupakan sebuah organisasi regional yang didirikan pada tanggal 8 Agustus 1967 di Bangkok, Thailand. ASEAN…
- Indonesia terletak di sebelah utara Benua Australia. Kondisi tersebut… Indonesia, sebagai negara kepulauan terbesar di dunia, memiliki posisi strategis yang terletak di antara dua benua dan dua samudra. Salah satu tetangga terdekatnya adalah Benua Australia, yang berada di sebelah…
- Sebutkan letak astronomis Indonesia dan karakteristiknya! Indonesia, sebuah negara kepulauan yang terletak di kawasan Asia Tenggara, memiliki letak astronomis yang unik dan beragam. Letak astronomis ini mengacu pada posisi geografis Indonesia yang ditentukan oleh garis lintang…
- Perlawanan terhadap kolonialisme dilakukan pada masa era pergerakan… Perlawanan terhadap kolonialisme dilakukan pada masa era pergerakan nasional. Sebutkan 3 pahlawan pergerakan nasional diberbagai daerah di Indonesia ? Jawaban : 1. Perlawanan Pattimura 2. Perlawanan Pangeran Antasari 3. Perlawanan…
- Bagaimana cara kita memaknai peristiwa kemerdekaan Indonesia? Peristiwa kemerdekaan Indonesia pada tanggal 17 Agustus 1945 merupakan salah satu tonggak sejarah terpenting bagi bangsa Indonesia. Setelah berabad-abad berada di bawah penjajahan asing, bangsa Indonesia akhirnya berhasil meraih kemerdekaan…
- Apa itu individu? Individu merupakan unit terkecil dalam masyarakat yang memiliki peran penting dalam kehidupan sosial. Setiap individu memiliki karakteristik unik yang membedakannya dari individu lain, baik dari segi fisik, mental, maupun emosional.…
- Mayoritas penduduk tiongkok Tiongkok, negara dengan sejarah yang kaya dan peradaban yang telah berkembang selama ribuan tahun, adalah rumah bagi lebih dari 1,4 miliar penduduk. Sebagai negara dengan populasi terbesar di dunia, Tiongkok…
- berikan contoh dampak positif dari globalisasi di bidang teknologi dan ekonomi Globalisasi merupakan fenomena yang tidak bisa dihindari dalam era modern ini. Proses globalisasi melibatkan integrasi ekonomi, sosial, budaya, dan teknologi yang semakin intensif antarnegara di seluruh dunia. Kemajuan teknologi dan…