Bacalah paragraf berikut!
(1) Minyak bumi adalah sumber energi yang tidak dapat diperbarui.
(2) Cadangan minyak bumi Indonesia saat ini hanya 8,4 milyar barel.
(3) Dengan laju pengurangan produksi 400 juta barel per tahun, apabila tidak ditemukan cadangan baru, diperkirakan minyak bumi Indonesia hanya tersisa untuk jangka waktu 21 tahun.
Tanggapan yang sesuai dengan isi paragraf tersebut adalah ….
a. Bahan bakar minyak masih tersedia cukup untuk 35 tahun.
b. Ketersediaan minyak bumi harus dihemat penggunaannya.
c. Produksi minyak bumi mencapai 500 juta barel per tahun.
d. Persediaan minyak bumi Indonesia masih tersedia banyak.
Jawaban :
B. Ketersediaan minyak bumi harus dihemat penggunaannya.
Penjelasan :
Teks tanggapan adalah teks yang berisi komentar atau reaksi dari suatu pernyataan baik berupa kritik, komentar dan lain sebagainya. Kalimat tanggapan adalah suatu bentuk sambutan berupa komentar dari orang lain terhadap suatu pernyataan atau peristiwa yang dia ketahui.
Secara umum kalimat tanggapan terbagi menjadi dua jenis, yaitu :
1. Kalimat tanggapan positif adalah kalimat tanggapan terhadap suatu pernyataan atau peristiwa yang bersifat positif atau mendukung terhadap pernyataan ataupun peristiwa tersebut. Kalimat tanggapan ini digunakan untuk menyatakan persetujuan terhadap pernyataan ataupun peristiwa terkait.
Contoh: Album tersebut merupakan bentuk lain dari kreativitas sang artis. Dia ingin menunjukan jika selain jago dalam dunia seni peran dia juga bisa dalam seni suara.
2. Kalimat tanggapan negatif adalah kalimat tanggapan terhadap suatu pernyataan ataupun perisitwa yang bersifat negatif ataupun tidak mendukung terhadap pernyataan ataupun peristiwa tersebut. Kalimat tanggapan ini digunakan untuk menyatakan ketidak setujuan ataupun menyangkal terhadap suatu pernyataan ataupun peristiwa yang terkait.
Contoh: Artis itu hanya memanfaatkan ketenarannya saja. Lagu di albumnya juga tidak bagus. Suaranya juga tidak begitu bagus.
Isi kutipan teks tersebut tentang minyak bumi adalah sumber energi yang tidak dapat diperbarui. Minyak bumi Indonesia hanya tersisa untuk jangka waktu 21 tahun, maka untuk mengantisipasi habisnya minyak bumi tersebut perlu dihemat penggunaannya. Tanggapan yang sesuai dengan isi paragraf tersebut adalah “ketersediaan minyak bumi harus dihemat penggunaannya.”
Jadi, jawaban yang tepat adalah B.
Rekomendasi :
- 5 negara di Asia Asia, sebagai benua terbesar dan terpadat di dunia, menawarkan keanekaragaman budaya, sejarah, dan geografi yang luar biasa. Dari puncak Himalaya yang menjulang tinggi hingga keindahan pantai-pantai tropis di Asia Tenggara,…
- Apa arti dari Terra Australis Incognita? Terra Australis Incognita, sebuah istilah yang menggugah rasa penasaran dan penuh misteri, telah menjadi bagian penting dalam sejarah penjelajahan dunia. Istilah ini yang berarti "Tanah Selatan yang Tidak Dikenal" pertama…
- AC Panasonic Mati Sendiri dan Lampu Timer Berkedip AC Panasonic Mati Sendiri - Panasonic adalah salah satu merk elektronik ternama di dunia,dan salah satu poduk elektronik yang dimiliki adalah AC panasonic yang cukup banyak diguankan. AC panasonic terkenal…
- Apa Itu Web Server Litespeed? Ini Penjelasan Selengkapnya Solderpanas - Saat ini ada beberapa jenis web hosting Indonesia terbaik yang umum digunakan. Salah satunya adalah Litespeed. Sudahkah kamu tahu apa itu web server litespeed? Kalau belum mengenal web…
- Macam-macam Alat Ukur Listrik Buat kamu yang sedang menekuni dunia listrik, pasti sudah tidak asing lagi dengan berbagai alat ukur listrik, bukan? Dalam praktiknya, memang banyak sekali alat ukur listrik yang sering digunakan. Mulai…
- Apa itu mendung? Cuaca merupakan salah satu elemen penting dalam kehidupan sehari-hari yang sering memengaruhi aktivitas dan perasaan kita. Di antara berbagai fenomena cuaca yang kita alami, mendung adalah salah satu kondisi yang…
- Tanda -Tanda Whatsapp Disadap dan Cara Mengatasinya Tanda -Tanda Whatsapp Disadap dan Cara Mengatasinya - Saat ini WhatsApp adalah aplikasi chatting dengan jumlah pengguna terbanyak di dunia, pengguna dari WhatsApp berasal dari berbagai kalangan mulai dari pekerja…
- Pada keadaaan awal kota A dan B yang jaraknya 10 km yang dihubungkan… Pada awalnya, Kota A dan Kota B yang berjarak 10 km dihubungkan oleh jalan tanah yang belum diaspal. Kondisi jalan yang kurang baik ini membuat perjalanan antara kedua kota menjadi…
- Apa itu solar? Energi adalah kebutuhan fundamental yang mendukung berbagai aspek kehidupan modern. Salah satu bentuk energi yang semakin populer dan banyak dibicarakan adalah energi surya atau solar. Dengan berkembangnya teknologi dan meningkatnya…
- Apa yang di maksud dengan masa remaja? Masa remaja adalah fase perkembangan yang dialami oleh individu setelah masa kanak-kanak dan sebelum mencapai masa dewasa. Pada periode ini, terjadi banyak perubahan baik dari segi fisik, emosional, maupun sosial.…
- Provinsi apa aja yang di Indonesia bagian timur Indonesia, sebagai negara kepulauan terbesar di dunia, terdiri dari beragam provinsi yang tersebar dari Sabang hingga Merauke. Salah satu bagian yang memiliki pesona tersendiri adalah Indonesia bagian timur. Wilayah ini…
- Cara Memperbaiki TV China Mati Standby Apakah Anda mengalami masalah dengan TV China yang mati standby? Jika ya, solderpanas adalah solusi yang Anda cari. Sebagai seorang teknisi TV, kami akan membahas secara teknis dan detail tentang…
- Tanda khusus pada peta untuk mewakili objek yang dipetakan disebut Peta merupakan alat penting dalam memahami dan menginterpretasikan berbagai informasi geografis. Sejak zaman dahulu, manusia telah menggunakan peta untuk menunjukkan lokasi, arah, dan berbagai fitur fisik di permukaan bumi. Salah…
- Sebutkan ciri ciri planet neptunus! Dikenal sebagai salah satu planet gas raksasa di tata surya kita, Neptunus telah menjadi objek penelitian yang menarik sejak penemuannya pada tahun 1846. Terletak sekitar 4,5 miliar kilometer dari Matahari,…
- Bagi tumbuhan yg sedang berbunga ,energi angin di manfaatkan untuk? Tumbuhan berbunga merupakan salah satu keajaiban alam yang memainkan peran penting dalam ekosistem kita. Mereka tidak hanya menyediakan keindahan visual yang memukau, tetapi juga berfungsi sebagai komponen vital dalam rantai…
- Benua Eropa di bagian utara berbatasan dengan Benua Eropa merupakan salah satu dari tujuh benua yang ada di dunia, yang dikenal dengan keragaman budaya, sejarah yang kaya, dan kekayaan alamnya. Terletak di belahan bumi utara, Eropa memiliki…
- Dua pertiga benua Australia berupa gurun terdapat di wilayah Australia, benua yang terletak di belahan bumi selatan, dikenal memiliki berbagai keunikan geografis yang menarik. Salah satu fakta menarik tentang Australia adalah bahwa dua pertiga dari wilayah benua ini terdiri…
- Apa saja upaya yg harus kita lakukan untuk menghemat penggunaan bahan… Penggunaan bahan bakar fosil yang berlebihan telah menjadi salah satu isu utama dalam beberapa dekade terakhir. Persediaan bahan bakar fosil, seperti minyak bumi, gas alam, dan batu bara, semakin menipis…
- Sumber daya alam yang berasal dari bahan bakar tambang lama kelamaan… Sumber daya alam merupakan aset berharga bagi kehidupan manusia dan kelangsungan ekonomi global. Salah satu jenis sumber daya alam yang paling penting dan banyak digunakan adalah bahan bakar tambang, seperti…
- PT Garuda Indonesia bergerak di bidang PT Garuda Indonesia (Persero) Tbk, lebih dikenal sebagai Garuda Indonesia, merupakan maskapai penerbangan nasional Indonesia yang memiliki peran penting dalam industri penerbangan domestik dan internasional. Sejak didirikan pada 26 Januari…
- Bagaimana karakteristik benua amerika, afrika, eropa, australia, asia… Benua-benua di dunia memiliki karakteristik yang unik dan beragam, mencerminkan kekayaan alam, budaya, dan sejarah yang luar biasa. Masing-masing benua memiliki ciri khas yang membedakannya satu sama lain, baik dari…
- Apa kerugian penggunaan bahan bakar fosil? Penggunaan bahan bakar fosil seperti minyak bumi, gas alam, dan batu bara telah menjadi sumber utama energi di seluruh dunia selama beberapa dekade. Bahan bakar ini memainkan peran penting dalam…
- Dilihat dari letaknya yang berada di 6LU - 11 LS maka Wilayah Indonesia… Indonesia, sebuah negara kepulauan yang terletak di antara benua Asia dan Australia, memiliki letak geografis yang unik dan strategis. Berdasarkan letak astronomisnya, Indonesia berada di antara 6 derajat Lintang Utara…
- Mengapa sejumlah negara maju di Eropa seperti Jerman memiliki angka… Sejumlah negara maju di Eropa, seperti Jerman, mengalami fenomena demografis yang menarik perhatian para peneliti dan pembuat kebijakan: rendahnya angka kelahiran dan kematian. Angka kelahiran yang rendah di negara-negara ini…
- Jelaskan dinamika penduduk benua afrika berdasarkan komposisi usia Benua Afrika, sebagai benua terbesar kedua di dunia, memiliki dinamika penduduk yang sangat beragam dan kompleks. Salah satu aspek penting dalam memahami dinamika ini adalah dengan melihat komposisi usia penduduknya.…
- Tanaman yang cocok untuk perkebunan di dataran tinggi adalah Perkebunan di dataran tinggi memiliki potensi besar untuk menghasilkan berbagai jenis tanaman berkualitas tinggi. Dataran tinggi menawarkan kondisi iklim dan tanah yang unik, yang seringkali lebih sejuk dan memiliki curah…
- Pulau pulau apa saja yang terletak di benua Asia? Asia merupakan benua terbesar dan terpadat di dunia, yang meliputi beragam budaya, bahasa, dan sejarah. Salah satu ciri khas dari benua Asia adalah banyaknya pulau-pulau yang tersebar di sekitarnya, baik…
- Apa yang membuat terjadinya lubang hitam? Lubang hitam merupakan salah satu fenomena paling misterius dan menakjubkan di alam semesta. Fenomena ini muncul sebagai hasil dari runtuhnya bintang dengan massa yang sangat besar. Ketika sebuah bintang kehabisan…
- Tanaman apa saja yang bisa di cangkok? Cangkok adalah salah satu metode perbanyakan tanaman yang populer di kalangan pekebun dan petani. Teknik ini memungkinkan tanaman untuk berkembang biak dengan cepat dan menghasilkan bibit yang memiliki karakteristik sama…
- Garis lintang 0° Garis lintang 0°, yang juga dikenal sebagai garis khatulistiwa, adalah salah satu garis imajiner paling penting yang mengelilingi bumi. Garis ini membagi bumi menjadi dua bagian yang sama besar, yaitu…