Anoa adalah hewan khas provinsi?

Anoa adalah hewan khas provinsi?

Jawaban ;

Anoa adalah mamalia endemik yang berhabitat di daratan Pulau Sulawesi dan Pulau Buton.

Pembahasan :

Anoa merupakan hewan yang tergolong fauna peralihan. Anoa merupakan salah satu satwa endemik yang dilindungi yang menjadi ciri khas Pulau Sulawesi yang turut mendiami Kawasan Hutan Lindung Desa Sangginora. Anoa tergolong satwa liar yang langka dan dilindungi Undang-Undang di Indonesia sejak tahun 1931 dan dipertegas dengan Undang-Undang No. 5 Tahun 1990 dan Peraturan Pemerintah No. 7 Tahun 1999. Ada dua spesies anoa, yaitu: Anoa pegunungan dan Anoa dataran rendah.

Tinggalkan komentar