Apa yang dimaksud sumber daya alam abiotik

Apa yang dimaksud sumber daya alam abiotik ?

Jawaban :

Jadi, jawaban yang benar dari peetanyaan ini bahwa yang dimaksud dengan sumber daya abiotik adalah sumner daya alam yang berasal dari benda tak hidup seperti tambang, sumber daya air, cahaya matahari.

Penjelasan :

Sumber dsya alam adalah segala sesuatu yang berasal dari alam yang dapat digunakan untuk memenuhi kebutuhan manusia. Sumber daya alam dapat dibedakan menjadi dua yaitu sumber daya alam biotik dan sumber daya alam abiotik. Sumber daya alam biotik adalah sumber daya alam yang berasal dari mahkuk hidup seperti hewan dan tumbuhan. Sumber daya alam biotik adalah sumber daya alam yang berasal dari benda mati seperti sumber daya air, sumber daya gelombang, dan sumber daya alam matahari, serta sumber daya tambang.

Oleh karena itu, dapat disimpulkan bahwa yang dimaksud dengan sumber daya abiotik adalah sumber daya alam yang berasal dari benda tak hidup atau benda mati.

Tinggalkan komentar