Bagaimana cara berkembangbiaknya tumbuhan teratai?

Bagaimana cara berkembangbiaknya tumbuhan teratai?

Jawaban:

Perkembangbiakan teratai menggunakan biji, tunas anakan, dan daun.

Pembahasan:

Biji teratai dari bunga yang layu kemudian merontokkan mahkota hingga nampak dasar bunga yang menjadi bakal buah. Selanjutnya biji teratai dapat disemai.

Melalui tunas anakan dengan cara menyiapkan tunas anakan pada induk teratai yang sudah tua, memotong tunas beserta akar, Menanam tunas pada media tanam.

Perkembangbiakan melalui daun yaitu Menyiapkan daun teratai yang telah tua, lalu dipotong secara melingkar dengan pusat ujung tangkai, bagian tengah daun yang ujung nampak benjolan, benjolan dimasukkan ke media tanam yang basah dengan tangkai masuk ke dalam tanah.

Tinggalkan komentar