Keadaan alam negara Laos adalah, kecuali

Keadaan alam negara Laos adalah, kecuali… .
A. Wilayah Laos bergunung-gunung
B. Daerah pertanian terpenting terletak di lembah sungai Mekong
C. Laos di selimuti hutan lebat
D. Wilayah Laos berbatasan dengan laut

Jawaban :

D. Wilayah Laos berbatasan dengan laut

Penjelasan :

Keadaan alam Negara Laos adalah sebagai berikut :
-Terletak di semenanjung Indocina.
-Dikelilingi pegunungan dan hutan lebat.
-Puncak tertingginya adalah Gunung Bia.
-Sungai Mekong dimanfaatkan sebagai sarana transportasi .
-Kegiatan pertanian banyak dilakukan di Lembah Sungai Mekong.
-Memiliki sebutan The Land Locked Country, artinya tanah yang terkunci karena terkepung oleh daratan.

Jadi, jawaban yang benar adalah D.

Tinggalkan komentar