Inti dari sebuah teks eksplansi terdapat pada

Inti dari sebuah teks eksplansi terdapat pada

A. pertanyaan umum

B. kata pengantar

C. aspek yang di lapor kan

D. kalimat penutup

Jawaban :

Tidak ada jawaban yang benar.

Pembahasan :

Teks eksplanasi adalah teks yang menjelaskan mengenai proses terjadinya atau terbentuknya suatu fenomena alam maupun peristiwa sosial.

Struktur teks eksplanasi terdiri atas:
1. Pernyataan umum, berisi gambaran umum fenomena/peristiwa alam yang akan dibahas.
2. Deretan penjelas, berisi penjelasan tentang sebab dan akibat yang ditimbulkan dari fenomena tersebut. Bagian ini disebut juga sebagai inti dari teks.
3. Interpretasi, berisi tanggapan atau pernyataan terkait fenomena yang diangkat dalam teks tersebut

Berdasarkan penjelasan di atas, inti dari teks eksplanasi terdapat pada bagian deretan penjelas karena menjelaskan tentang proses bagaimana fenomena alam tersebut bisa terjadi.

Jadi, inti dari sebuah teks eksplanasi terdapat pada bagian deretan penjelas.

Tinggalkan komentar